Jembatan Suramadu


Suatu malam di Jembatan Suramadu



Catatan perjalanan yang belum sempat ditulis…. Ok, Jembatan Suramadu adalah jembatan yang terpanjang di Indonesia dengan panjang 5.438 m yang menghubungkan Pulau Jawa (di Surabaya) dan Pulau Madura (di Bangkalan. Jembatan Suramadu terdiri dari tiga bagian yaitu jalan layang (causeway), jembatan penghubung (approach bridge), dan jembatan utama (main bridge).

Oke sobat, detil teknis bisa dilihat di Wikipedia, saya mau cerita dari sisi lain saja mengenai jembatan suramadu.

Jembatan Suramadu diwaktu malam terlihat indah dihias dengan lampu yang berwarna – warni, dan lampu penerangan jalan yang terang. Sepanjang jembatan kendaraan tidak diperkenankan berhenti apalagi parkir, kalau mau coba silahkan saja tapi jangan lama-lama ….

Perjalanan diatas jembatan Suramadu menuju P. Madura kurang lebih 10-15 menit, kalau ga salah hitung he he he he… sampai di Bangkalan perjalan kami teruskan menuju sampang. Tidak banyak yang kami lihat karena banyak pertokoan yang sudah tutup dan alun – alun sudah sepi dimalam hari.

Dengan adanya jembatan yang begitu megah hendaknya membawa dampak kemajuan dan perkembangan perekonomian bagi masyarakat Madura.

Dalam perjalan kembali ke Surabaya, kami sempatkan berfoto diatas jembatan ……..siap-siap !! ...action..

Ayo kunjungi jembatan Suramadu, selagi Anda berada di Surabaya.

Salam


ARTIKEL TERKAIT:

29 komentar:

  1. Pengalaman yang menyenangkan... Selamat om...

    BalasHapus
  2. selain utk sarana jalan transfortasi,ternyata suasana pemandangan di malam hari sangat fenomenal

    BalasHapus
    Balasan
    1. Ya beda ..hiasan lampu warna warni memberi semarak

      Hapus
  3. Kalau ada waktu dan kesempatan, saya bakal lewatin jembatan ini. Indonesia sudah semakin maju :)

    BalasHapus
  4. Wah mantab masbro... Kapan2 mampir ke jembatan ini ya... Jembatan Siak

    BalasHapus
  5. hahah..asik juga klw malam yah.

    BalasHapus
  6. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  7. wihh jembatannya megah banget..
    pengen kesana hihihi

    BalasHapus
  8. cerita yg merupakan pengalaman yg sangat menarik sekali sobat,terima kasih sudah berbagi
    sukses yah

    BalasHapus
  9. Kapaaan ya bisa kesana...!?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Main ke Surabaya ...pasti mampir, thanks telah mampir

      Hapus
  10. jembatan ini suramadu ortuku pernah kesana dan beli kaos tulisan suramadu buat saya,best sharing xD

    BalasHapus
    Balasan
    1. He he he lain kali pasti ada waktunya berkunjung

      Hapus
  11. wah!!!!Cantik jambatan di sana..aku tak pernah pijakkan kaki ku disana..hanya kat Putrajaya saja pernah ku jejakkan kaki ku...

    BalasHapus
    Balasan
    1. he he sobat akupun pernah ke Putrajaya ...good ..teratur

      Hapus
  12. Nice good morning, good day, Merry Christmas http://aniko045.tvn.hu/52/aniani88.png

    BalasHapus
  13. saya baru denger sama lihat photonya pingin rasanya ke jembatan sura madu tapi kapan yaa

    BalasHapus
  14. terimakasih infonya, sukses selalu. https://squabumin.com/bingung-memilih-madu-untuk-anak-sehat-ikuti-cara-ini/

    BalasHapus

Terimakasih Atas kunjungannya di Blog Rossanoni,
silahkan memberikan komentar disini dan Tolong komentarnya berhubungan dengan artikel yang ada. Komentar yang mengarah ke tindakan spam akan di hapus atau terjaring secara otomatis oleh spam filter